Senin, 03 September 2012

Cara Memasang Widget Kamera CCTV

Assalamualaikum , salam Blogger . Kali ini saya akan memberi tips Cara Memasang Widget Kamera CCTV , menurut saya sendiri widget ini cukup menarik karena berada di ujung Blog kita. Sebelum anda memasang widget ini anda juga dapat melihat widget animasi lainnya di H-Sans Blogs .Yaps langsung saja dibawah ini cara serta contoh widget dan juga scriptnya :
  • Masuk ke Akun Blogger anda
  • Di Dashboard pilih elemen Tata Letak
  • Klik Tambah Widget lalu pilih HTML / Java Script 
  • Copy script di bawah ini
<script language="JavaScript" src="http://js4you.googlecode.com/files/cctv.js" type="text/javascript"> </script> <script language="JavaScript" type="text/javascript"> cot("https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhliaygmzoM7GB98S44UkLIjt0jyqW1faqxc0FD3rjLC-lig1raBMb_XolgFRt1UT7anrm3xmhvUgyX_ak5c7368NXWGfYBfA791sG6z6RDgjIW-JTLNyLPNQxoM1B6Nv88gh-0P_FqW4o/s1600/cctv.gif")</script>
  • klik simpan
Nah menarik bukan ? selamat mencoba 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar